Posts

Showing posts with the label MAKANAN

8 Makanan Penting untuk Wanita Agar Tetap Sehat

Image
8 Makanan Penting untuk Wanita Agar Tetap Sehat Kalsium, asam lemak omega-3, antioksidan dan beberapa jenis mineral serta vitamin adalah nutrisi yang tidak boleh ketinggalan dikonsumsi oleh wanita setiap harinya. Beberapa nutrisi tersebut penting untuk mencegah osteoporosis, penyakit jantung sampai kanker payudara. Delapan makanan ini, mengandung nutrisi yang diperlukan untuk menjaga kesehatan tubuh wanita. Apa saja? Ini daftarnya seperti yang dikutip dari iDiva. 1. Flax Seed Biji yang berbentuk pipih ini kaya akan asam lemak omega-3 yang dapat mengurangi risiko penyakit jantung dan kanker payudara. Kandungan anti inflamasi yang ada di dalamnya dapat mencegah peradangan pada sendi-sendi tubuh, atau yang dikenal dengan nama arthritis. Flax seed juga berfungsi meringankan sindrom iritasi usus besar. 2. Salmon Jika Anda penggemar Sushi, sudah dipastikan akrab dengan jenis ikan yang satu ini. Kandungan asam lemak Omega-3 di dalamnya dapat mencegah mood yang berubah-ubah, stres atau depresi

Sayangi ginjal dengan 10 makanan ini

Image
Masih dalam suasana hari ginjal sedunia yang jatuh pada hari kamis minggu kedua di bulan Maret kemarin, apakah Anda sudah menyayangi ginjal Anda? Walaupun ukurannya kecil, ginjal sangat berarti bagi kesehatan kita seperti menyaring darah, menghasilkan hormon, menjaga keseimbangan asam basa dan lainnya.  Bagaimana cara menjaga kesehatan ginjal? Berikut 10 makanan yang baik untuk ginjal dilansir boldsky. 1. Bawang putih  Bawang putih merupakan makanan super yang memiliki anti-oksidan dan anti-pembekuan yang dapat mengurangi resiko penyakit jantung. Bawang putih juga mengurangi kadar kolesterol jahat dan peradangan dalam tubuh. 2. Berries  Berries seperti stroberi, cranberry, raspberry dan blueberry sangat ramah pada ginjal. Berries mengandung anti-inflamasi yang mengurangi peradangan dan meningkatkan fungsi kandung kemih. 3. Paprika merah  Orang dengan atau tanpa penyakit ginjal harus menyertakan paprika merah dalam makanan mereka. Paprika ini rendah kalium dan kaya akan vitamin (A, C da

12 Makanan perusak warna gigi

Image
Banyak orang mengidam-idamkan gigi putih bersinar. Namun, faktor makanan menjadi salah satu penyebab mengapa gigi kita tidak bertahan putih selamanya. Kira-kira makanan apa saja yang bisa bikin gigi warnanya j adi tidak cerah? Berikut 12 makanan yang mempengaruhi warna gigi Anda, dilansir dari health me up.  1. Kopi dan teh hitam Semakin gelap warna minuman, pewarnaan pada gigi lebih dapat terjadi. Jadi cobalah menambahkan ekstra susu untuk mencerahkan warna minuman sehingga mengurangi efek pewarnaan di gigi. 2. Anggur merah dan putih Jika mengonsumsi secara berlebihan, maka akan menodai gigi Anda. Meskipun noda merah, komposisi asam anggur putih sebenarnya dapat menyebabkan gigi berpori dan lebih mudah ternoda. 3. Soda Karena mereka begitu sangat asam, mereka membantu mempromosikan pewarnaan dari makanan lain. 4. Blueberry, raspberry, cranberry, ceri dan berry  Meskipun sangat baik untuk kesehatan Anda secara keseluruhan, namun buah ini dapat menodai gigi Anda. Jadi, jika Anda penggil

12 Makanan sahabat gigi

Image
Selain tubuh yang bugar, kesehatan mulut dan gigi juga penting untuk diperhatikan. Gigi yang sehat, kuat dan putih tentu membuat Anda semakin percaya diri. Ternyata, cara menjaga gigi agar tetap sehat tidak sulit lh o. Bahkan sangat mudah dan menyenangkan, karena Anda bisa mengonsumsi 12 makanan yang baik untuk gigi. Berikut ulasan selengkapnya yang dilansir healthmeup.  1. Apel, pir, dan jambu biji Buah tersebut meningkatkan produksi saliva yang dapat menghilangkan noda dari waktu ke waktu. 2. Kembang kol dan mentimun Sayuran ini juga membantu meningkatkan produksi saliva, cara alami untuk membilas noda. 3. Keju Selain kaya akan protein, kalsium dan fosfor, keju dapat merangsang aliran air ludah dan menetralisir asam di dalam rongga mulut, 4. Biji wijen Membantu menggosok plak. 5. Salmon Mengandung kalsium dan vitamin D. Nutrisi yang dibutuhkan untuk kesehatan tulang dan gigi. 6. Jamur shitake Membantu menghambat bakteri tumbuh di mulut Anda. 7. Bawang Membantu mengurangi bakteri yang

10 Makanan yang bikin perut kembung saat hamil

Image
Masalah lambung adalah sesuatu yang sering kita alami, baik itu pada bayi yang baru lahir ataupun pada orang dewasa. Ada banyak makanan yang dapat menyebabkan masalah lambung. Bahkan, kebiasaa n makan yang tidak tepat seperti menelan udara saat mengunyah dapat menyebabkan masalah lambung.  Beberapa jenis makanan juga ditengarai dapat memicu gas ketika dikonsumsi selama kehamilan. Tak jarang, sebagian ibu yang menyusui menderita masalah lambung karena makanan ini. Berikut adalah 10 makanan yang bikin perut kembung saat hamil, seperti dilansir Boldsky. 1. Apel  Meskipun apel efektif dalam meningkatkan kesehatan pencernaan, buah ini juga mengandung pektin (karbohidrat) yang dapat memicu gas. 2. Kubis   Bagi kebanyakan wanita hamil, kubis merupakan salah satu makanan pemicu gas. Sayuran ini juga dianggap sebagai sayuran dapat memperlambat pencernaan dan juga menyebabkan rasa mulas. 3. Kacang  Kacang juga dianggap sebagai makanan penghasil gas karena mengandung raffinose. Namun, kacang-kaca