Posts

Showing posts with the label Sulawesi Utara

Penegak Hukum Harus Memperhatikan HAM

Image
MANADO, Menyangkut pemberantasan penyakit sosial masyarakat serta penanganan aksi premanisme yang marak di Manado. Kapolda Sulut Brigjen Pol Robby Kaligis, menyatakan bahwa pihaknya akan lebih banyak melakukan tindakan-tindakan pencegahan guna mengawal Kamtibmas.

Polda Sulut Canangkan Pembangunan Zona Integritas

Image
MANADO, Polda Sulut mencanangkan Pembangunan Zona Integritas (ZI) tahun 2013, menuju Wilayah yang Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi yang Bersih dan Melayani (WBBM) di jajaran Polda Sulut. Pencanangan Pembangunan Zona Integritas di jajaran Polda Sulut, dilaksanakan di ruang Tribrata Mapolda Sulut, Rabu (18/9).

Lalulintas Manado Belum Masuk Kategori Macet

Image
MANADO, Arus lalulintas di kota Manado yang sering dikeluhkan warga belum masuk dalam kategori macet melainkan crowded (ramai/padat. red). Hal tersebut disampaikan Dirlantas Polda Sulut Kombes Pol Stephen M Napiun, di Korlantas Polda Sulut, Selasa (17/9).

Aparat Harus Siap Menjadi Teladan, Yang Tidak Mampu Keluar

Image
MANADO, Dirlantas Polda Sulut Kombes Pol Stephen M Napiun menegaskan bahwa aparat harus bisa menjadi teladan bagi masyarakat, menjadi pemimpin yang melayani. Saat ditemui sejumlah wartawan usai memimpin rapat di Korlantas Polda Sulut, Selasa (17/9).

LMND Sulut Gelar Seminar Mengupas Masalah Pertambangan di Sulawesi Utara

Image
MANADO, Bertempat di Gold Room Hotel Formosa, Kamis (19/9), Eksekutif Wilayah (EW) Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (LMND) Sulawesi Utara menggelar seminar yang bertema Mengupas dan Mencari Solusi Permasalahan Pertambangan di Sulawesi Utara.

Gunung Lokon di Sulawesi Utara Meletus

Image
Untuk kesekian kalinya Gunung api Lokon yang terletak di Tomohon, Sulawesi Utara meletus pada hari Senin (9/9) pukul 06.30 WITA. Pada Senin (9/9/2013) pukul 06.30 Wita, Gunung Lokon meletus dan melontarkan material vulkanis hingga ketinggian sekitar 1.500 meter dari kawah Tompaluan Lokon. Letusan mengarah ke utara ke beberapa desa yaitu ke Pineleng, Tateli, dan Tanawangko. Material letusan berwarna hitam keabuan keluar dari kawah. Letusan disertai bunyi keras hingga terdengar di beberapa daerah di Minahasa yang berjarak  10 km.

Dianggap Merusak Lingkungan, Warga Batuputih Minta Proyek Konservasi Dihentikan

Image
BITUNG, —  Proyek jalan yang dilakukan Badan Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA)  tidak mendapat restu warga Kelurahan Batuputih Bawah dan Atas, Kecamatan Ranowulu Bitung. Bahkan ratusan warga melalukan aksi penghadangan terkait proyek yang berbanrol Rp.800 juta itu beberapa hari lalu. Aksi penolakan warga Batuputih ini sempat dijaga ketat oleh puluhan aparat kepolisian Polsek Bitung Utara.

Grand Strategy Goals Pemkot Manado

Image
Untuk mewujudkan visi “Manado Kota Model Ekowisata” (Manado Model City for Ecotourism) dan “Menjadikan Manado sebagai kota yang menyenangkan” (To make Manado a city of happiness), pemerintah kota Manado menetapkan 5 (lima) tujuan dan 20 (dua puluh) strategi untuk mewujudkan visi dan misi.

Pemkot Menyapa : Walikota Serap Aspirasi Warga

Image
Walikota Manado bertemu dengan masyarakat kelurahan Malalayang Satu Barat, kecamatan Malalayang dalam rangka program 'Pemerintah Kota Manado Menyapa' yang dirangkaikan dengan acara Halal Bi Halal di Masjid Jami'Aziddin dan pelantikan Keimanan dan Badan Takmirul Masjid Jami'Aziddin, Sabtu (24/8) lalu. 

GAMKI Salud SBY Percayakan Tokoh Kristen di Konvensi PD

Image
MANADO - Wakil Ketua GAMKI Manado, Annes Supit mengatakan, pihaknya salud kepada Presiden SBY yang memberikan kesempatan kepada tokoh kristen untuk ikut konvensi Capres Demokrat.

Pejuang Permesta: Sekarang Warga Kurang Merasapi Rasa Kebangsaan

Image
AMURANG – Sesuatu yang harus ditingkatkan masa sekarang ini adalah bagaimana kita sebagai warga Indonesia untuk lebih meningkatkan dan meresapi rasa kebangsaan dalam memaknai arti Pancasila yang sesungguhnya. Karena yang menjadi masalah di tengah-tengah bangsa kita sekarang ini adalah kurang sempurnanya kita memaknai dan mengargai Pancasila dalam perayaan peringatan HUT Proklamasi Kemerdekaan.

Keterangan Berbeda dalam Kasus Dugaan Korupsi Block Grant

Image
MANADO —  Jaksa Penuntut Umum (JPU) Jasmin Samahati SH hadirkan 7 orang Kepala Sekolah (Kepsek) dalam kasus dugaan korupsi Block Grant di Dinas Pendidikan dan  Olahraga (Dispora) Minahasa Utara (Minut) yang melibatkan Ronny Tumbol dan Lusye Tumpul,  Senin (23/7).

Dua Wanita Sulut Siap Taklukkan Tujuh Puncak Dunia

Image
Tekad mereka itu merupakan misi utama dari kegiatan MPA Aesthetica dengan tajuk The 1st Indonesia Woman Seven Summit of the World Expedition Dua mahasiswa wanita asal Universitas Manado (Unima), Sulawesi Utara, bertekad untuk menaklukan tujuh puncak gunung tertinggi di dunia.

Pendidikan yang Berkualitas diimpikan di Manado

Image
Manado – Sebagai upaya memperluas dampak positif dari usaha peningkatan kualitas pendidik dan sekolah, Gerakan Indonesia Berkibar (GIB) mengetuk partisipasi masyarakat di Sulawesi Utara, khususnya di Manado. Acara corporate gathering dan kumpul komunitas yang diadakan GIB di Manado tanggal 4-6 lalu dihadiri perwakilan dari pemerintah daerah, perusahaan, media, komunitas, dan masyarakat sipil. 

Pesona Bawah Laut Taman Nasional Bunaken

Image
Taman Nasional Bunaken mempunyai area dengan luas 75.265 ha. Terdapat 5 pulau yang termasuk dalam taman nasional ini yaitu Pulau Naen, Pulau Bunaken, Pulau Manado Tua, Pulau Siladen, dan Pulau Mantehage beserta anak pulau yang di sekelilingnya. Dan jumlah penduduk yang ada di kelima pulau tersebut sekitar 21.000 orang.

Persyaratan Penerimaan Mahasiswa Baru UNSRAT 2013

Image
Persyaratan Penerimaan Mahasiswa Baru UNSRAT 2013 Penerimaan mahasiswa baru Program Diploma, Sarjana. Spesialis, Magister dan Doktor dilakukan oleh Rektor Unsrat yang pelaksanaannya diatur dengan ketentuan sebagai berikut : 1.  Penerimaan mahasiswa baru untuk program diploma dan program sarjana regular.

3 Media Online dan RTIK Sulut Turut dalam Parade Komputer dan Gadget 2013

Image
Stand bersama 3 Media Online dan RTIK Sulut. (foto: okemanado.com/demsi) MANADO. – Tiga media online, antara lain Okemanado.com, Idmanado.co dan Cybersulutnews.com bersama Relawan TIK Sulut, turut menjadi peserta dalam pameran teknologi bertajuk ‘Parade Komputer dan Gadget 2013’.

Tawuran Antar Fakultas di UNSRAT Berawal dari Saling Ejek

Image
Tawuran antara Fak. Hukum dan FISIP Unsrat. foto : */bbm Manado. Ketika mahasiswa lain sedang bergelut dengan ujian semester dan isu-isu pembangunan nasional. Mahasiswa dua Fakultas di Universitas Sam Ratulangi (UNSRAT) Manado malah terlibat aksi tawuran dan saling lempar. Tawuran antar fakultas di universitas kebanggaan Sulawesi Utara ini, menurut informasi dipicu hal sepele.  Seperti dikabarkan di media massa, mahasiswa Fakultas Hukum dan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan terlibat aksi saling lempar, Rabu (12/6) dan nyaris terulang pada Kamis (13/6) sore. 

Kelenteng Ban Hing Kiong Manado

Image
Kelenteng Ban Hin Kiong terletak di Manado, Sulawesi Utara. Usia kelenteng ini adalah sekitar 300 tahun dan dibangun pada abad ke-18. Ban Hin Kiong terdiri dari 3 kata, Ban berarti banyak, Hin berarti kelimpahan kebaikan, dan kiong berarti istana. Menurut para pendirinya ‘keyakinan, orang akan mendapatkan begitu banyak kebaikan dan keselamatan untuk mencapai keteraturan kehidupan’.

PERSYARATAN PROGRAM STUDI UNSRAT UNTUK SNMPTN 2013

Image
PERSYARATAN PROGRAM STUDI UNSRAT UNTUK SNMPTN 2013